22 Oktober 2008

Menjahit/menggabungkan 2 pola rajut


Langkah-langkah menggabungkan 2 pola rajut

1. Tempatkan 2 bahan rajut yang akan digabungkan dan pastikan sisi rajutan sama antara keduanya.

2. Mulai jahitan pada sisi paling ujung dengan menggunakan jarum jahit yang telah diberi benang panjang.

3. Masukkan jarum jahit dari sisi bawah sebelah kanan dan tarik ke atas

4. Masukkan jarum jahit ke sebelah sisi bahan yang lain dari atas ke bawah

Ulangi langkah 3 dan 4 untuk melanjutkan menjahit atau menggabungkan 2 bahan rajut sehingga membentuk pola zig zag diantara 2 sisi bahan rajut yang digabungkan.


2 komentar:

makazih mbak tutorialNa.aQ cop iah mbak..

Makasih banyak ya, Mbak. Tutorialnya jelas & sangat membantu ^^

Posting Komentar

Posting Lebih Baru Posting Lama Beranda

 

blogger templates | Make Money Online